spot_img
BerandaINFO POLISIPolsek Bukit Batu Cek Inventaris Penjagaan

Polsek Bukit Batu Cek Inventaris Penjagaan

Html code here! Replace this with any non empty text and that's it.

“Siap Laksanakan Pelayanan”

PALANGKA RAYA  – KALTENG || Journalistpolice.com – Guna memastikan kesiapan pelayanan kepolisian kepada masyarakat, Polsek Bukit Batu Polresta Palangka Raya melaksanakan pengecekan inventaris penjagaan di MapolsekSetempat.

Pengecekan dilakukan terhadap kelengkapan sarana dan prasarana penjagaan, termasuk buku mutasi, peralatan pendukung tugas, serta kondisi ruang penjagaan guna menunjang pelaksanaan tugas personel secara optimal.

Kapolresta Palangka Raya Kombes Pol Dedy Supriadi, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Bukit Batu Ipda Muhammad Hafiizh Ramadhan menyampaikan bahwa pengecekan inventaris penjagaan merupakan langkah rutin untuk memastikan kesiapsiagaan personel dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

BACA JUGA  Kapolri Bersama Panglima TNI ke Jatim Cek Kesiapan Pengamanan Pilkada

“Kelengkapan dan kesiapan inventaris penjagaan sangat berpengaruh terhadap kualitas pelayanan, sehingga harus selalu dipastikan dalam kondisi baik dan siap digunakan,” ungkap Kapolsek, Selasa (27/1/2026).

Melalui kegiatan tersebut, Polsek Bukit Batu berkomitmen menjaga kesiapan personel serta sarana pendukung agar pelayanan kepolisian dapat berjalan maksimal dan responsif sesuai kebutuhan masyarakat.
(dk_reborn168)

BACA JUGA  Dukung Ketahanan Pangan, Polsek Bukit Batu Pantau Perkembangan Tanaman Jagung Binaan

 

Berita Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini